Cara Atasi Server Aov Yang Tidak Merespon [2019]


Arena Of Valor Game besutan tencent yang awalnya diberi nama Mobile Arena ini memang sedang hangat-hangatnya ditanah air , bersama game moba saingannya yaitu mobile legends.

Game Moba yang dirilis tahun 2015 ini sudah merajai pasar game indonesia mulai dari berbagai kalangan karena genre gamenya yang menarik.

Awalnya game Moba hanya terkenal pada platform pc dan game bergenre moba yang terkenal itu ialah Dota 2 dan juga League Of Legends.

Tetapi , setelah game mobile bergenre moba ini keluar nampaknya tidak sedikit para gamers yang berpindah ke game mobile ini. Walaupun tidak se kompleks game seperti pada pc tetapi para gamers bisa menikmati game bergenre moba ini dengan mudah karena bisa dimainkan dimana saja.

Nah karena kamu pastinya ingin bermain AOV dan mengalami server yang tidak merespon sebenarnya hal ini bisa didasari karena beberapa faktor yaitu:

Penyebab Dan Solusi Server AOV Tidak Merespon

1.Server Sedang Diperbaiki

Bisa jadi server yang tidak merespon ini dikarenakan server yang sedang maintenance , bila server memang sedang dilakukan pemeliharaan solusi satu-satunya yaitu hanya menunggu hingga servernya normal kembali dan barulah kamu bisa memainkannya.

2.Koneksi Internet Kamu

Awas jangan-jangan koneksi kamu yang bermasalah , coba cek kuota kamu apakah bisa melakukan aktivitas internet seperti biasanya? kalau tidak bsia berarti ada masalah tetapi bila internetnya lancar berarti masalahnya ada antara server dan devices kamu.

Coba kamu download VPN atau coba gunakan koneksi lain dan coba masuk kembali dalam game AOV , bila server AOV tetap tidak merespon berarti memang servernya yang bermasalah dan kamu hanya bisa menunggu , tetapi bila kamu berhasil masuk dengan koneksi yang berebeda berarti masalahnya ada pada devices kamu , coba lakukan restart dan ganti simcard lalu coba kembali masuk kedalam game tanpa VPN apakah bisa?

Nah Sekian itu dia cara mengatasi server AOV yang tidak merespon.

Bila masih terdapat kendala , kamu bisa mensharenya dikolom komentar dibawah agar dapat dibantu.

Terima kasih telah membaca artikel di Dhatisy.com

4 Comments


EmoticonEmoticon